Connect with us

Hi, what are you looking for?

Drama Jepang

Pemeran Dr. Storks Drama Jepang Tema Medis

Dr. Storks
Pemeran Dr. Storks Drama Jepang Tema Medis

Layar.id – Seorang dokter OB-GYN yang tampan bernama Kounatori Sakura mengabdikan hidupnya untuk melahirkan setiap bayi ke dunia. Ya, sebuah drama Jepang tema medis ini telah tayangkan seluruh episodenya. Sebelum menontonnya, yuk simak dulu siapa saja aktor dan artis yang terlibat sebagai pemeran Dr. Storks.

Dr. Storks garapan sutradara Doi Nobuhiro, Kaneko Fuminori, dan Kato Naoki dengan penulis skenarionya Yamamoto Mutsumi. Drama ini memiliki nama lain yaitu Kounodori dan adaptasi dari komik dengan judul yang sama karya karya You Suzunoko.

Tidak hanya ceritanya yang menarik untuk kamu ikuti, tapi juga aktor dan artis yang berhasil memikat penonton dengan peran karakternya masing-masing. Lalu siapa saja pemeran Dr. Storks?

Baca Juga: Sinopsis Cindy La Regia Tayang Di Netflix

Ayano Go Sebagai Konotori Sakura

Pemeran Dr. Stroks

Konotori Sakura adalah seorang dokter dokter OB-GYN yang bekerja di Persona General Medical Center dan seorang pianis jazz berbakat. Ia tinggal di panti asuhan setelah ibunya meninggal saat melahirkannya. Sejak itu ia memiliki ambisi yang mulia untuk menjadi dokter kandungan dan berharap bisa melahirkan setiap bayi ke dunia ini.

Matsuoka Mayu Sebagai Shimoya Kae

 Dr. Storks

Shimoya Kae bekerja di bawah residen Konotori Sakura yang lucu.

Hoshino Gen Sebagai Shinomiya Haruki

 Dr. Storks

Haruki juga seorang dokter kandungan dan sama bekerja di Persona General Medical Center. Ia sahabat Konotori Sakura.

Yoshida Yoh Sebagai Rumiko Komatsu

 Dr. Storks

Rumiko Komatsu juga bekerja di rumah sakit yang sama dengan Shinomiya Haruki dan Konotori Sakura. Ia adalah sahabat baik mereka. Perannya bersama Hoshino Gen menjadi karakter yang komedi dalam drama ini.

Sakaguchi Kentaro Sebagai Shirakawa Ryo

 Dr. Storks

Shirakawa Ryo adalah seorang ahli neonatologi yang bertanggung jawab dan pekerja keras.

Yusuke Hirayama Sebagai Hiroshi Kase

 Dr. Storks

Hiroshi Kase adalah seorang dokter yang bekerja di ruang operasi.

Nana Seino Sebagai Mayumi Tsunoda

 Dr. Storks

Mayumi Tsunoda adalah seorang bidan di tempat Konotori Sakura bekerja.

Akinaga Toyomoto Sebagai Takuya Funakoshi

 Dr. Storks

Akinaga Toyomoto adalah seorang agli anestesi. Ia juga bekerja sama dengan yang lainnya untuk membantu para ibu melahirkan bayi dengan selamat dan bahagia.

Noriko Eguchi Sebagai Shoko Mukai

 Dr. Storks

Shoko Mukai adalah seorang pekerja sosial medis di rumah sakit tempat Konotori Sakura bekerja.

Sayaka Yamaguchi Sebagai Arai Megumi

 Dr. Storks

Ari Megumi adalah seorang ahli neonatologi.

Asano Kazuyuki Sebagai Direktur Osawa

 Dr. Storks

Aktor Asano Kazuyuki juga ikut mendapatkan peran sebagai Direktur Osawa di Persona General Medical Center.

Naotomo Omori Sebagai Takayuki Imahashi

 Dr. Storks

Takayuki Imahasi adalah direktur departemen neonatal dan direktur pusat perinatal.

Baca Juga: Pemeran Cindy La Regia

Demikianlah daftar pemeran Dr. Storks. Selamat menonton.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi layar.id.
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

TV Series

Layar.id – Serial Jepang, Tokyo Swindlers, siap mencuri perhatian tahun 2024 ini. Ya, berkisah tentang serangkaian kejahatan yang belum pernah terjadi sebelumnya yang dilakukan...

Drama Jepang

Layar.id – Drama Frankenstein no Koi mengisahkan tentang pertemuan seorang monster yang jatuh cinta pada wanita berpenyakit. Namun, ia tidak bisa melakukan kontak dengan...

Drama Jepang

Layar.id – Drama Jepang romantis, Frankenstein no Koi, hadirkan kisah cinta yang menarik tapi menyedihkan. Ya, sebuah kisah cinta antara monster dengan wanita berpenyakit....

Drama Jepang

Layar.id – Satu lagi drama jepang berjudul Love Deeply hadirkan kisah romantis pertemuan dua orang yang memiliki karakter berbeda. Seperti apa kisah perjalanan mereka...