Connect with us

Hi, what are you looking for?

Film Barat

Sinopsis Coherence, Misteri di Balik Makan Malam

Sinopsis Coherence, Misteri di Balik Makan Malam
Sinopsis Coherence, Misteri di Balik Makan Malam, foto: thoughtsandafterthoughts.com

Layar.id – Coherence merupakan film Hollywood yang bergenre horor penuh misteri karya James Ward.

Film Coherence yang penuh misteri ini dibintangi oleh Emily Baldoni berperan sebagai Emily, Hugo Amstrong berperan sebagai Hugh dan Nicholas Brendon berperan sebagai Mike.

Coherence, film yang menceritakan tentang sebuah makan malam yang penuh kejadian aneh dan menyeramkan.

Kamu penasaran dengan alur cerita film Coherence? Berikut adalah sinopsis film Coherence.

Sinopsis Coherence:

Misteri film Coherence berawal dari Emily (Emily Baldoni) salah satu peran utama dalam film tersebut mendapatkan udangan makan malam dari temannya.

Emily dan teman-temannya yang juga diundang oleh Mike (Nicholas Brendon) dan Lee (Leorene Scarafia) menghadiri makan malam itu.

Dalam perjalanan menuju rumah Mike, dia mengalami hal aneh saat sedang menelepon kekasihnya. Ponsel Emily tiba-tiba retak.

Emily merasa heran dan dia menduga hal aneh yang terjadi pada dirinya karena pengaruh komet miller yang akan lewat bumi.

Baca Juga: Sinopsis Film Pain Hustlers 2023, Kisah Seorang Ibu Mengalami Kehidupan Rumit

Mengingat komet miller pernah terjadi pada 1923 yang mengakibatkan banyak menelan dan adanya kematian yang janggal.

Tidak hanya Emily, Hugh (Hugo Amstrong) juga mengalami hal yang sama dengan Emily.

Selain terjadi retak pada ponsel Emily dan Hugh, sambungan internet pada ponsel mereka juga hilang dan aliran listrik juga mati.

Awalnya memang acara makan di rumah Mike dan Lee berjalan dengan lancar, namun tiba saja semua aliran listrik mati dan hanya ada satu rumah yang masih terang.

Beberapa orang yang hadir di acara makan malam itu pun memutuskan untuk mendatangi rumah yang masih padang benerang.

Namun saat berada di rumah itu, mereka dikejutkan dengan kedatangan orang asing yang tiba saja memberikan kotak misterius pada mereka.

Tidak hanya kotak misterius yang membuat mereka heran, mereka juga dibuat heran dan ketakutan saat bertemu dengan diri sendiri dalam realita yang lain.

Penasaran dengan misteri horor dalam film Coherence? Apakah mereka bisa memecahkan semua misteri-misteri yang terjadi?

Baca Juga: Sinopsis Film Green Border (2023)

Kamu bisa menyaksikan film Coherence melalui Hulu, buruan jangan sampai ketinggalan cerita serunya!

 

Sumber: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi layar.id.

Baca Juga

Film Barat

Layar.id – Jadwal tayang Wilderness, salah satu serial televisi thriller Inggris mendatang yang diproduksi untuk Amazon Prime Video berdasarkan novel berjudul sama karya BE...

Film

Layar.id – Ingin memicu imajinasi kecantikan? Segera tonton film Last Night in Soho. Sebelum itu, yuk simak ulasan sinopsis film Last Night in Soho,...

Film Jepang

Layar.id – My Bitter Sweet House merupakan judul film asal Jepang yang bergenre drama. Film My Better Sweet House yang ditulis dan disutradarai Kikuchi...

Film Barat

Layar.id – Apple TV+ kembali mengumumkan series terbaru berdasarkan kisah dari Godzilla, monster Jepang ternama tersebut. Tentu saja, judulnya adalah Monarch: Legacy of Monsters....