Connect with us

Hi, what are you looking for?

Netflix

Jadwal Tayang Doctor Cha Episode 1 Sampai Selesai

jadwal tayang doctor cha
Inilah jadwal Doctor Cha streaming di Netflix dengan sub indo lengkap (sumber: jTBC)

Last updated on 27 April, 2023

Layar.id Drama Korea baru berjudul Doctor Cha telah tayang sejak 15 April 2023. Simak jadwal tayang Doctor Cha di Netflix berikut ini.

Drama Doctor Cha tayang di saluran jTBC setiap hari Sabtu dan Minggu pukul 22.30 KST atau 20.30 WIB.

Dengan jumlah 16 episode, Doctor Cha dapat ditonton di platform streaming Netflix setiap hari Sabtu dan Minggu untuk penonton di Indonesia.

Drama ini dibintangi oleh Uhm Jung Hwa, Kim Byung Chul, Myung Se Bin, dan Min Woo Hyuk.

Sebuah drama tentang seorang ibu rumah tangga yang kembali menjadi dokter residen setelah 20 tahun meninggalkan karir medisnya.

Ia adalah Cha Jung Sook (Uhm Jung Hwa), yang memutuskan untuk kembali menempuh pendidikan dokter spesialis.

Cha Jung Sook adalah istri dari Seo In Ho (Kim Byung Chul), dokter berumur 46 tahun, yang merupakan kepala ahli bedah di rumah sakit universitas.

Dikutip dari jTBC, secara garis besar Doctor Cha adalah drama tentang “menjadi kuat sebagai seorang wanita” dengan menyamar sebagai drama medis.

Tentunya drama ini dapat menjadi tontonan segar bagi penggemar drakor dengan genre medis, dengan balutan drama, dan komedi.

Episode 3 Doctor Cha akan ditayangkan pada hari Sabtu (22/04/2023) mendatang.

Berikut ini jadwal tayang lengkap drama Doctor Cha episode 1-16.

–  Episode 1: Sabtu, 15 April 2023

–  Episode 2: Minggu, 16 April 2023

–  Episode 3: Sabtu, 22 April 2023

–  Episode 4: Minggu, 23 April 2023

–  Episode 5: Sabtu, 29 April 2023

–  Episode 6: Minggu, 30 April 2023

–  Episode 7: Sabtu, 6 Mei 2023

–  Episode 8: Minggu, 7 Mei 2023

Baca juga: Drama JTBC Baru The Good Bad Mother, Ini Jadwal Lengkapnya

–  Episode 9: Sabtu, 13 Mei 2023

–  Episode 10: Minggu, 14 Mei 2023

–  Episode 11: Sabtu, 20 Mei 2023

–  Episode 12: Minggu, 21 Mei 2023

–  Episode 13: Sabtu, 27 Mei 2023

–  Episode 14: Minggu, 28 Mei 2023

–  Episode 15: Sabtu, 3 Juni 2023

–  Episode 16: Minggu, 4 Juni 2023

Demikian jadwal drama Korea Doctor Cha sub indo episode 1-16 di aplikasi Netflix.

Drama Doctor Cha mengisi slot tayang drama Divorce Attorney Shin yang berakhir pada tanggal 9 April 2023.

Ikuti terus pembaruan jadwal tayang drama Korea lainnya di layar.id!

 

Sumber : jTBC, Netflix

Foto : jTBC

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi layar.id.
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Aktor/ Aktris

Layar.id – Profil Kim Byung Chul, aktor veteran dan berbakat Korea Selatan yang sudah membintangi banyak drama dan film besar. Kim Byung Chul adalah...

Drama Korea

Layar.id – 5 Rekomendasi Drama Korea Netflix Yang Menarik Tahun 2023. Netflik salah satu platform streaming yang di gemari oleh banyak orang di era...

Jadwal Tayang

Layar.id – Drama Korea baru dari saluran jTBC berjudul The Good Bad Mother tayang mulai Rabu, 26 April 2023. Berikut jadwal tayang The Good...

Netflix

Last updated on 27 April, 2023 Layar.id – Drama Korea terbaru saluran jTBC berjudul The Good Bad Mother akan tayang di Netflix mulai Rabu,...